Enter Nusantara dijalankan oleh sekelompok anak muda yang berupaya untuk membangun Indonesia melalui cara – cara yang solutif dan berkelanjutan. Dengan semangat gotong royong, kami sedang membangun ENTER NUSANTARA sebagai sebuah organisasi terbuka bagi siapa saja yang mau bekerjasama dalam menyelesaikan permasalahan terkait dengan keadilan energy dan perubahan iklim.
Kami sedang menata organisasi ini secara internal, nantikan informasi selanjutnya mengenai struktur organisasi dan sejauh mana kamu bisa terlibat didalamnya.